Posted inLinux

Cara Mengatasi /lib/ld-linux.so.2: bad ELF interpreter di Fedora 19/20

Cara untuk mengatasi pesan error bash: /home/jaranguda/android/sdk/tools/emulator: /lib/ld-linux.so.2: bad ELF interpreter: No such file or directory adalah dengan menginstall glibc.i686 (glibc versi 32 bit), install dengan cara su -c "dnf install glibc.i686" output perintah diatas Resolving dependencies –> Starting dependency resolution —> Package glibc.i686 2.18-11.fc20 will be installed —> Package nss-softokn-freebl.i686 3.15.3-1.fc20 will be installed […]

Posted inLinux

Menghindari NTP DDOS Amplifier

Saat ini ditemukan bug di ntp bisa menyebabkan server anda menjadi salah satu ‘ternak’ DDOS. Cara untuk mengatasinya adalah dengan mengubah config NTP di /etc/ntp.conf dan menambahkan dibaris paling bawah disable monitor restart NPT dengan cara service ntp restart lalu jalankan perintah ntpdc -n -c monlist bila muncul pesan ***Server reports data not found berarti […]

Posted inLinux

Instalasi MIUI v5 di Andromax V (ZTE N986)

MIUI adalah salah satu ROM Android yang bisa digunakan di Andromax V, dan cara instalasinya sangat mudah. Sebelum memulai anda sudah harus menginstall CWM Recovery di Andromax V (ZTE N986) anda (lihat caranya disini), agar bisa melakukan instalasi dan juga mendownload file MIUI v5 untuk Andromax V (ZTE N986). Download MIUI v5 ROM bisa dilihat […]

Posted inLinux

Unpacking of archive failed on file six-1.4.1-py2.7.egg-info Fedora 20

Setelah upgrade ke Fedora 20 dari Fedora 19, muncul error sewaktu upgrade Error unpacking rpm package python-six-1.4.1-1.fc20.noarch error: unpacking of archive failed on file /usr/lib/python2.7/site-packages/six-1.4.1-py2.7.egg-info: cpio: rename Verifying : python-six-1.4.1-1.fc20.noarch 1/2 python-six-1.3.0-1.fc19.noarch was supposed to be removed but is not! Verifying : python-six-1.3.0-1.fc19.noarch 2/2   Failed: python-six.noarch 0:1.3.0-1.fc19 python-six.noarch 0:1.4.1-1.fc20   Complete! Solusi untuk masalah […]

Posted inLinux

Melihat Port Yang Listening di Linux

Untuk melihat port yang Listening/Terbuka di Linux, kita bisa mengeceknya dengan bantuan netstat, perintahnya netstat –listen output dari perintah diatas Active Internet connections (only servers) Proto Recv-Q Send-Q Local Address Foreign Address State tcp 0 0 *:microsoft-ds *:* LISTEN tcp 0 0 localhost:submission *:* LISTEN tcp 0 0 *:netbios-ssn *:* LISTEN tcp 0 0 *:pop3 […]