Versi MIUI yang saya gunakan adalah MIUI-4.2.21. Secara otomatis sewaktu memasukkan kartu Esia, Esia langsung terdeteksi sebagai AHA. Untuk bisa terhubung ke internet ikuti langkah-langkah dibawah ini :
Ubah konfigurasi APN Esia dengan cara
Settings -> General settings -> Mobile Networks -> Access Point Names -> C AHA
ubah menjadi :

Name : AHA
APN : #777
APN type : (not set)
Proxy : 10.177.7.7
Port : 8088
User Name : aha@aha.co.id
password : aha
server : (not set)
MMSC : (not set)
MMS proxy : (not set)
MMS port : (not set)
MCC : 510
MNC : 99
Authentication type : PAP or CHAP
APN protocol	: IPv4
APN roaming protocol : IPv4
APN enable/disable : APN enable
Bearer : Unspecified

satu lagi yang penting di cek adalah Settings -> General settings -> Mobile Networks -> Data connection
pastikan Data connection Enable dan pilih C AHA.

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *