curl via proxy
Karena akses terhadap internet sangat dibatasi disini, maka mau tidak mau harus menggunakan wget melalui SOCK5 proxy. Semua koneksi harus melalui IP 192.168.56.2 port 1080, kalau tidak maka tidak akan ada koneksi internet. Buka terminal seperti biasa, format perintah wget dengan memanfaatkan SOCK5 adalah:

curl --socks5 hostname/ip:port URL

sebagai contoh kita akan mengakses website cekwhois.com untuk mengetahui IP address external yang kita miliki

curl --socks5 192.168.56.2:1080 ip.jaranguda.com

hasil keluaran perintah diatas :

<html>
<head>
<title>Whois My IP, Whois Domain, Trace My IP, Looking Glass</title>
</head>
198.xxx.xxx.176</html>

bila tanpa proxy

curl cekwhois.com

outputnya seperti dibawah ini

curl: (56) Recv failure: Connection reset by peer

Selamat bereksperimen :)

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *